Headline
Undang-Undang Cipta Kerja dituding sebagai biang keladi. Kini juga diperparah Peraturan Menteri Perdagangan No 8 Tahun 2024 yang merelaksasi impor.
Undang-Undang Cipta Kerja dituding sebagai biang keladi. Kini juga diperparah Peraturan Menteri Perdagangan No 8 Tahun 2024 yang merelaksasi impor.
Maduro menyamakan pemilihan umum kali ini dengan salah satu pertikaian militer paling terkenal dalam perjuangan Venezuela untuk merdeka dari Spanyol.
POLEMIK gugatan pemilu proporsional tertutup yang sedang diuji di Mahkamah Konstitusi (MK) menimbulkan ketidakpastian bagi para calon anggota legislatif (caleg) di Partai PAN.
Hal itu diungkapkan Wakil Ketua Umum PAN Yandri Susanto, yang menyebut polemik itu membuat sejumlah caleg di partainya berada dalam posisi yang tidak menguntungkan.
"Khususnya di PAN dan para caleg maupun yang lama atau yang baru, itu sepertinya tersandera," jelas Yandri di Kompleks Parlemen, Selasa (24/1).
Baca juga: Sistem Proporsional Tertutup Rugikan Caleg Perempuan
Pihaknya berharap agar polemik proporsional terutup atau terbuka bisa selesai secepat mungkin. Sebab, pemilu proporsional tertutup dikatakannya membawa pengaruh buruk bagi proses pencalegan dalam tubuh PAN.
Yandri bahkan menyebut caleg PAN akan ramai-ramai mundur dari partai, jika Pemilu 2024 berlangsung secara proporsional tertutup. "Kalau tertutup jelas itu tsunami bagi pencalegan. Artinya, kemungkinan mundur secara massal itu terjadi," imbuhnya.
Baca juga: Tolak Proporsional Tertutup, Demokrat Ajukan Diri jadi Pihak Terkait
Menurutnya, MK bisa segera mengeluarkan putusan terkait sistem proporsional pemilu. Sehingga, para caleg bisa melakukan persiapan sejak penetapan daftar calon sementara (DCS) oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU).
"Perlu persiapan yang banyak. Para caleg itu kan harus membuat surat kelakuan baik, lalu buat keterangan sehat. Jadi tidak serta-merta semuanya bisa dadakan," tukas Yandri.
Dirinya menilai perubahan sistem pemilu dari terbuka menjadi terututp sebagai kemunduran dalam demokrasi. Dinamika menyapa rakyat akan terhenti, yang akan berimbas pada turunnya kegiatan ekonomi.(OL-11)
Bawaslu sebagai lembaga yang mengawasi berjalannya demokrasi juga dituntut untuk bersikap transparan dalam segala aspek.
Video viral menunjukkan seorang calon legislatif dari Partai Demokrat di Kabupaten Solok, Sumatra Barat, Ismael Koto, diduga menodongkan benda mirip senjata api kepada tim suksesnya
PARTAI NasDem hampir pasti keluar sebagai pemenang pemilu 2024 di Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel), menggantikan dominasi Partai Golkar yang selama ini belum pernah tergantikan.
Menurutnya, mengawal suara adalah hak konstitusional seluruh peserta pemilu
SEJUMLAH calon anggota legislatif Kota Depok, Jawa Barat (Jabar) mengalami stres dan depresi karena gagal terpilih dalam pemilihan calon legislatif (Pileg) 2024.
Banyak laporan kecurangan membuat hasil pemilu menjadi tidak memperoleh legitimasi. Namun, laporan kecurangan itu dapat dibuktikan bahwa memang benar dilakukan.
KETUA Umum Partai NasDem Surya Paloh menilai NasDem dan Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) memiliki banyak kesamaan. Salah satunya dalam perolehan kursi DPR RI yang sama pada Pemilu 2024.
Anggota DPD RI dukung kembali Mantan Ketua DPD Irman Gusman
KPU menyampaikan Sirekap yang akan digunakan di Pilkada nanti telah melewati berbagai perbaikan sistem.
KPU kini fokus laksanakan Pemungutan Suara Ulang tindak lanjut amar putusan MK atas PHPU (perselisihan hasil pemilu) Legislatif 2024.
Plt KPU RI Mochammad Afifuddin menjawab cicitan calon wakil presiden pada Pilpres 2024, Mahfud MD terkait mobil dinas, pesawat jet, dan fasilitas asusila KPU
Sirekap tetap diperlukan pada Pilkada 2024 supaya masyarakat dapat memperoleh hasil pemilihan secara cepat. Kendati demikian, sengkarut persoalan yang meliputi penggunaan Sirekap
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved