Headline

Undang-Undang Cipta Kerja dituding sebagai biang keladi. Kini juga diperparah Peraturan Menteri Perdagangan No 8 Tahun 2024 yang merelaksasi impor.

Fokus

Maduro menyamakan pemilihan umum kali ini dengan salah satu pertikaian militer paling terkenal dalam perjuangan Venezuela untuk merdeka dari Spanyol.

Seruan Padjadjaran: Penyelenggara Negara Harus Junjung Kejujuran

Susi Dwi Harijanti Guru Besar Hukum Tata Negara FH Unpad
05/2/2024 05:00
Seruan Padjadjaran: Penyelenggara Negara Harus Junjung Kejujuran
Ilustrasi MI(MI/Seno)

NGADEK sacekna, nilas saplasna: Konsistensi ucapan dan perbuatan, menjunjung kejujuran dan kearifan, ialah kalimat pembuka Seruan Padjadjaran yang digaungkan dari Kampus Iwa Koesoemasoemantri Unpad, Jalan Dipati Ukur, Bandung, 3 Februari 2024.

Kalimat itu terutama mengingatkan para penyelenggara negara dan pemerintahan serta para elite politik tidak lagi melakukan hal-hal yang mencerminkan tujuan menghalalkan segala cara (the end justifies the means) yang bertentangan dengan prinsip negara hukum yang demokratis.

Selengkapnya baca di epaper Media Indonesia



Cek berita dan artikel yg lain di Google News dan dan ikuti WhatsApp channel mediaindonesia.com
Berita Lainnya