Headline
Undang-Undang Cipta Kerja dituding sebagai biang keladi. Kini juga diperparah Peraturan Menteri Perdagangan No 8 Tahun 2024 yang merelaksasi impor.
Undang-Undang Cipta Kerja dituding sebagai biang keladi. Kini juga diperparah Peraturan Menteri Perdagangan No 8 Tahun 2024 yang merelaksasi impor.
Maduro menyamakan pemilihan umum kali ini dengan salah satu pertikaian militer paling terkenal dalam perjuangan Venezuela untuk merdeka dari Spanyol.
WAKIL Ketua DPRD DKI Jakarta dari Fraksi Partai Gerindra M. Taufik melakukan kunjungan ke lokasi sirkuit Formula E di Ancol, Jakarta Utara hari ini. Ia didampingi langsung oleh Direktur PT Jakarta Propertindo (Jakpro) Widi Amanasto. Dalam kunjungannya tersebut diketahui pembangunan sirkuit sudah mencapai 52%.
"Iya sudah 52%. Tinggal 48% ya. Jakpro mudah-mudahan bisa selesai tepat waktu," harap Taufik, Minggu (6/3).
Dalam kesempatan tersebut ia menegaskan, Jakpro harus bisa menyelesaikan pembangunan tepat waktu karena hal tersebut akan sangat memengaruhi keberhasilan penyelenggaraan Formula E di Jakarta.
Terlebih, Jakarta akan menjadi tuan rumah dalam lima musim ke depan. "Ya harus. Saya minta ini supaya diselesaikan tepat waktu," tegasnya.
Ia pun optimistis bahwa meskipun dikerjakan dalam waktu singkat, kualitas sirkuit akan tetap mumpuni. Jakpro maupun kontraktor yakni PT Jaya Konstruksi Manggala Pratama disebutnya selalu mengikuti panduan teknis dari Formula E Operation (FEO) dalam membangun sirkuit.
"Kan kalau untuk kualitas nanti ada tim FEO. Mereka juga akan menilai layak tidaknya sirkuit. Kalau tidak layak diperbaiki," ungkapnya.
Diketahui, pembangunan sirkuit Formula E menelan dana Rp60 miliar. Dana ini belum termasuk biaya penyelenggaraan keseluruhan balap mobil Formula E.
Sementara itu, pengerjaan proyek selama 54 hari, terhitung dari 3 Februari 2022 hingga 28 Maret 2022. Sirkuit akan dibangun dengan panjang 2.400 meter dengan jumlah tikungan sebanyak 18 dan panjang trek lurus sekitar 527 meter. Balap mobil Formula E direncanakan digelar pada Juni 2022 mendatang. (OL-13)
Baca Juga: Pembangunan Sirkuit Formula E
Dikutip dalam situs resmi Formula E, Jakarta akan menggelar pertandingan mobil listrik ini pada 21 Juni 2025. Pertandingan di Jakarta pun akan menjadi ronde ke-13 di musim 11 ini.
PROJECT Director PT Jakarta Propertindo (Jakpro) untuk Formula E Ivan Permana menyebutkan penyelenggaraan balapan listrik Formula E dipastikan mundur ke tahun depan.
Hajatan politik Pemilu dan Pilkada serentak yang digelar tahun depan secara beruntun tidak bisa menjadi dalih penyelenggaraan diundur ke beberapa tahun mendatang.
Direktur Pengembangan Bisnis PT Jakpro I Gede Adi Adnyana membuka kemungkinan pergeseran jadwal Formula E yang semula diselenggarakan 8 Juni 2024.
ANGGOTA Fraksi PKS DPRD DKI Jakarta, Ismail, mengusulkan gelaran Formula E agar digelar pada akhir 2024.
Jakpro saat ini tengah melalui beberapa tahapan komunikasi dan koordinasi secara intensif bersama FEO terkait perubahan jadwal penyelenggaraan Kejuaraan Dunia Balap Mobil Listrik Formula E
Lebih dari setengah jumlah anggota dewan tidak menghadiri rapat yang membahas soal Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang P2APBD
Pekerja PJLP ini selalu didatangi 'tante' yang menawarkan langsung pinjaman uang. para PJLP ini bisa langsung berhutang tanpa syarat hingga Rp20 juta,
KOMISI E DPRD DKI Jakarta meminta Dinas Pendidikan (Disdik) agar bisa mengangkat seluruh guru honorer menjadi guru Kontrak Kerja Individu (KKI).
Pemerintah Provinsi Jakarta kembali membuka wacana penerapan sistem jalan berbayar atau electronic road pricing (ERP).
DPRD Jakarta bakal memanggil Dinas Pendidikan (Disdik) untuk diminta klarifikasi terkait pemutusan kontrak terhadap ratusan guru honorer di Jakarta dengan sistem cleansing.
KETUA Komisi II DPRD Lembata, Petus Bala Wukak menyatakan menolak turut serta dalam rombongan studi banding pengelolaan geothermal di Kamojang, Jawa Barat.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved