Headline
Undang-Undang Cipta Kerja dituding sebagai biang keladi. Kini juga diperparah Peraturan Menteri Perdagangan No 8 Tahun 2024 yang merelaksasi impor.
Undang-Undang Cipta Kerja dituding sebagai biang keladi. Kini juga diperparah Peraturan Menteri Perdagangan No 8 Tahun 2024 yang merelaksasi impor.
Maduro menyamakan pemilihan umum kali ini dengan salah satu pertikaian militer paling terkenal dalam perjuangan Venezuela untuk merdeka dari Spanyol.
MENGANTISIPASI berkembangnya penyakit demam berdarah dengue (DBD), Brimob Polda Lampung menggelar fogging gratis bagi masyarakat.
Danden Gegana Sat Brimob Polda Lampung Komisaris Yonny Kamuda mengungkapkan masyarakat bisa mengajukan permohonan jika lingkungan mereka berpotensi terjadi penyebaran DBD.
Satbrimob Polda Lampung telah menyiapkan berbagai kebutuhan sebagai upaya pencegahan penularan DBD dengan berkoordinasi dengan instansi terkait untuk memaksimalkan pelaksanaan fogging.
Baca juga : DBD Merebak, Kawani Bogor Gelar Fogging
"Kami siap jika ada masyarakat yang meminta bantuan dalam pencegahan penyebaran DBD," jelas Yonny di Bandarlampung, Rabu (24/4).
Ia mengutarakan fogging dilakukan untuk mencegah berkembangbiaknya nyamuk Aides agepty, yang menyebarkan virus dengue penyebab penyakit DBD. Pihaknya juga telah melakukan fogging di markas komando dan asrama Polri di Lampung.
"Kami melakukan fogging ini dengan harapan mencegah adanya demam berdarah," kata Yonny.
Tercatat, hingga Maret lalu, sudah ada 62 orang yang terjangkit penyakit yang ditularkan melalui gigitan nyamuk Aides aigepty itu di Lampung. (Z-1)
ANGGOTA Polres Kota Tual dan Brimob BKO Resimen Pas 4 Pelopor Polda Maluku diduga bentrok di Jalan Raya Kota Tual. Peristiwa terjadi pada Minggu malam, 28 Juli 2024.
SEBANYAK 25 pasien rumah sakit Citra Arafiq Depok yang mengalami padam kelistrikan akibat terbakarnya genset utama, dievakuasi ke rumah sakit Bhayangkara Brimob.
ANGGOTA Kompi 4 Batalyon B Pelopor Sat Brimob Polda Nusa Tenggara Timur (NTT) di Labuan Bajo, Kabupaten Manggarai Barat, Paskal Jani, menganiaya warga asal Terang Kecamatan Boleng.
Kendaraan mobile water treatment diluncurkan di Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2024. Kendaraan tersebut dirancang khusus untuk operasional Korps Brimob Polri.
Memperingati Hari Bhayangkara ke-78, yuk mengenal kesatuan yang ada di dalam tubuh Polri.
DPR harus melaksanakan fungsi investigasi untuk mendalami peristiwa ini agar peristiwanya dapat terurai, apa yang menjadi awal mula sampai adanya penguntitan JAM-Pidsus.
Kasus DBD di Kabupaten Klaten, Jawa Tengah (Jateng), menunjukkan tren peningkatan tahun ini. Hingga minggu ke-19 terdapat 512 kasus DBD dengan angka kematian 25 orang.
Menghindari gigitan nyamuk Aedes aegypti adalah langkah penting untuk mencegah penyakit demam berdarah dengue (DBD).
JUMLAH penderita demam berdarah dengue (DBD) di Kabupaten Lamongan, Jatim, mengalami peningkatan hingga tercatat 90 kasus.
Daerah-daerah yang rawan DBD termasuk lingkungan pemukiman warga yang tidak terjaga kebersihannya.
Kepala Dinas Kesehatan Palu, Rochmat Jasin mengatakan, ada 46 kelurahan dari delapan kecamatan di Palu yang lingkungannya akan difogging
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved