Headline
Undang-Undang Cipta Kerja dituding sebagai biang keladi. Kini juga diperparah Peraturan Menteri Perdagangan No 8 Tahun 2024 yang merelaksasi impor.
Undang-Undang Cipta Kerja dituding sebagai biang keladi. Kini juga diperparah Peraturan Menteri Perdagangan No 8 Tahun 2024 yang merelaksasi impor.
Maduro menyamakan pemilihan umum kali ini dengan salah satu pertikaian militer paling terkenal dalam perjuangan Venezuela untuk merdeka dari Spanyol.
WAKIL presiden senior layanan Apple, Eddy Cue, meminta klub-klub Major League Soccer (MLS) mengikuti langkah Inter Miami mendatangkan pemain bintang sekelas Lionel Messi untuk meningkatkan jumlah penonton.
Eddy Cue, yang memimpin kolaborasi Apple TV dengan MLS, mengatakan, hadirnya Messi di Amerika Serikat (AS) telah mendatangkan 'efek bisnis' yang luar biasa, yakni naiknya pamor MLS dan hadirnya banyak penonton baru dari kawasan Eropa, Amerika Selatan, hingga Amerika Utara.
"Saya senang ada tim yang berusaha keras. Jelas apa yang dilakukan Inter Miami adalah contohnya dan saya pikir perlu ada lebih banyak tim yang melakukan hal itu dan saya pikir akan ada," kata Cue, dilansir AFP, Kamis (22/2) waktu setempat.
Baca juga : Inter Miami Tambahkan Tokyo sebagai Destinasi Tur Messi pada Februari Mendatang
Apple belum merilis jumlah pelanggan siaran langsung pertandingan MLS, namun Sports Business Journal melaporkan bahwa penonton mereka mencapai 2 juta dengan jumlah yang naik dua kali lipat setelah Messi menandatangani kontrak Inter Miami.
Cue menyatakan terkejut dengan betapa besarnya dampak Messi untuk bisnis televisi di MLS.
"Saya terkejut. Saya tidak tahu jika hal itu membuat perbedaan, awalnya saya kira hal itu memerlukan banyak waktu. Ternyata itu bergerak sangat cepat dalam perspektif global dan perspektif bisnis di AS," katanya.
Baca juga : Majalah Time Nobatkan Messi Sebagai Athlete of the Year
Inter Miami menjadi sorotan setelah merekrut sejumlah pemain bintang antara lain Messi yang disusul dua rekannya di Barcelona, Jordi Alba dan Sergio Busquets.
Pada Desember 2023, Miami memperkuat skuat mereka dengan menghadirkan mantan striker Barcelona dan Liverpool Luis Suarez.
Komisaris MLS Don Garber mengakui Inter Miami telah menghasilkan pendapatan yang diharapkan sejalan dengan hadirnya sejumlah pesepak bola ternama.
"Jika kami berpikir setiap tim bisa mewujudkan hal tersebut dengan merekrut pemain, saya dapat meyakinkan Anda bahwa MLS akan menyesuaikan peraturannya untuk dapat mewujudkan hal tersebut," kata dia. (Ant/Z-1)
Pelatih Inter Miami Gerardo Martino mengatakan Lionel Messi mengalami cedera pergelangan kaki kanan sejak laga final Copa Amerika 2024, dua pekan lalu.
Bintang Inter Miami Lionel Messi dan Luis Suarez tidak akan bermain di MLS All-Star, Kamis (25/7) pagi WIB karena cedera pergelangan kaki ketika final Copa America melawan Kolombia
Caleb Willey akan dipinjamkan Chelsea lebih dulu ke klub Ligue 1, Strasbourg selama satu musim agar dia bisa beradaptasi dengan sepak bola Eropa.
Inter Miami yang tidak diperkuat Lionel Messi berhasil meraih kemenangan 3-1 atas Toronto FC pada laga lanjutan MLS 2024 di Stadion Chase, Florida, Kamis (18/7).
Lionel Messi mengalami cedera pergelangan kaki saat membela Argentina menghadapi Kolombia di final Copa America 2024.
Empoli meminati Maarten Paes, yang di musim ini tampil 24 kali dengan lima cleansheets, karena kiper andalan mereka musim lalu, Elia Caprile kembali ke klub induknya Napoli.
Kiper FC Dallas Maarten Paes masuk skuad MLS All-Stars yang akan menghadapi Liga MX All-Stars (Meksiko) pada 24 Juli di Columbus.
Lionel Messi terikat kontrak dengan Inter Miami hingga 2025 dengan opsi perpanjangan kontrak satu tahun.
Lionel Messi tunjukan kegemilangannya di MLS dengan mencetak dua gol saat Inter Miami bangkit untuk meraih kemenangan 4-1 atas New England Revolution.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved