Ketua KPU Meninggal Dunia

Micom
07/7/2016 22:05
Ketua KPU Meninggal Dunia
(ANTARA FOTO/Rahmad)

KETUA Komisi Pemilihan Umum (KPU) Husni Kamil Manik meninggal dunia di Rumah Sakit Pusat Pertamina Jakarta Selatan, Kamis malam pukul 21.07 WIB, karena sakit.

Kabar duka disampaikan oleh Zainal Arifin Muchtar. ''Berita duka : Innalillahiwainnailaihi rojiun telah berpulang kerahmatullah Ketua KPU Pusat Husni Kamil Manik pada pukul 21.07 wib di RS Pertamina Jakarta, informasi selanjutnya akan kami kabarkan selanjutnya.Terimakasih.'' (X-11)



Cek berita dan artikel yg lain di Google News dan dan ikuti WhatsApp channel mediaindonesia.com
Editor : Victor Nababan
Berita Lainnya