Headline
Undang-Undang Cipta Kerja dituding sebagai biang keladi. Kini juga diperparah Peraturan Menteri Perdagangan No 8 Tahun 2024 yang merelaksasi impor.
Undang-Undang Cipta Kerja dituding sebagai biang keladi. Kini juga diperparah Peraturan Menteri Perdagangan No 8 Tahun 2024 yang merelaksasi impor.
Maduro menyamakan pemilihan umum kali ini dengan salah satu pertikaian militer paling terkenal dalam perjuangan Venezuela untuk merdeka dari Spanyol.
ARTIS Nikita Mirzani dilaporkan oleh Jali Pitung ke Bareskrim Polri pada Selasa (16/11) terkait dugaan penghinaan dan ujaran kebencian. Namun, laporan tersebut ditolak oleh penyidik Bareskrim Polri.
Hal tersebut karena laporan yang dibuat masih membutuhkan proses validasi dan dikaji untuk memenuhi unsur pidana.
"Baru selesai (laporan) Bareskrim Polri meminta untuk lebih melengkapi bukti-buktinya," ujar Pengacara pelapor, Juju Purwanto, kepada Media Indonsesia, Selasa (17/11).
Rencananya, Juju akan melengkapi berkas serta bukti-bukti dan kembali menghadap ke Bareskrim Polri pekan depan. "Rencananya Minggu depan," ungkapnya.
Baca juga: Berkaca Kasus Rizieq, Polri akan Langsung Bubarkan Kerumunan
Seperti diketahui, Nikita Mirzani berkomentar terkait kepulangan pemimpin organisasi masyarakat (ormas) Front Pembela Islam Rizieq Shihab dari Arab Saudi ke Indonesia.
Dalam video yang ia unggah melalui Instagram, Nikita melontarkan keluhan akan ramainya orang yang menjemput kepulangan Rizieq di Terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, Selasa (10/11). (OL-4)
Sebanyak 22 influencer telah diperiksa oleh Bareskrim Polri terkait dugaan keterlibatan mereka dalam mempromosikan judi online.
Artis Nikita Mirzani telah menjalani pemeriksaan oleh Bareskrim Polri terkait dugaan mempromosikan judi online.
Polri didesak tindak tegas pelaku judi online
Pada 25 Agustus kemarin jadi hari yang spesial bagi Nikita, karena ia berhasil mencetak rekor jumlah pesanan yang menghebohkan saat live streaming di Shopee Live.
Nikita menyampaikan penyesalan dan perkataan maaf sedalam-dalamnya atas apa yang telah terjadi.
Dugaan tersebut dilakuan oleh Nikita saat melakukan live streaming pada akun Instagramnya @nikitamirzanimawardi_172.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved