Headline
Surya Paloh tegaskan Partai NasDem akan lapang dada melakukan transformasi regenerasi.
Surya Paloh tegaskan Partai NasDem akan lapang dada melakukan transformasi regenerasi.
Kumpulan Berita DPR RI
PENELITIAN anyar yang diterbitkan jurnal Heliyon menyebutkan air rebusan ubi dapat membantu pencernaan dan penurunan berat badan. Menurut para ilmuwan, air rebusan ubi jalar mengandung senyawa yang disebut sweet potato peptida (SPP) atau peptida ubi jalar. Senyawa tersebut dihasilkan dari pencernaan enzim dari protein pada air selama proses perebusan.
"Kami terkejut SPP mengurangi tingkat molekul lemak dan mengendalikan molekul penekanan nafsu makan. Ini sangat menjanjikan, memberikan pilihan baru untuk menggunakan air sisa masakan ini. Kami berharap SPP untuk bahan makanan fungsional di masa depan," kata ketua tim peneliti Koji Ishiguro dari National Agriculture and Food Research Organization, Jepang. (MNT/Ths/X-5)
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved