Headline
Surya Paloh tegaskan Partai NasDem akan lapang dada melakukan transformasi regenerasi.
Surya Paloh tegaskan Partai NasDem akan lapang dada melakukan transformasi regenerasi.
PANASONIC Healthcare Co Ltd Japan (PHC) resmi menunjuk PT Gobel Dharma Nusantara (GDN), anak usaha PT Panasonic Gobel, sebagai distributor sistem teknologi informasi medis (medical IT system) di Indonesia.
Peresmian itu dilakukan di Jakarta, kemarin.
"Kerja sama dalam pengembangan IT bidang medis ini diharapkan dapat meningkatkan pelayanan di bidang kesehatan," kata Chairman Panasonic Gobel Group Rachmat Gobel di acara peresmian itu.
Ia menjelaskan, di Indonesia, keberadaan sistem teknologi informasi medis menjadi sangat penting sejak pemerintah menjalankan program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN).
Cakupan JKN yang semakin luas membutuhkan sistem teknologi informasi dan komunikasi medis terpadu.
Untuk tahap awal, Panasonic Gobel melalui GDN akan memperkenalkan sistem antrean dan registrasi pasien yang dirancang khusus untuk Indonesia.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved