Headline
Undang-Undang Cipta Kerja dituding sebagai biang keladi. Kini juga diperparah Peraturan Menteri Perdagangan No 8 Tahun 2024 yang merelaksasi impor.
Undang-Undang Cipta Kerja dituding sebagai biang keladi. Kini juga diperparah Peraturan Menteri Perdagangan No 8 Tahun 2024 yang merelaksasi impor.
Maduro menyamakan pemilihan umum kali ini dengan salah satu pertikaian militer paling terkenal dalam perjuangan Venezuela untuk merdeka dari Spanyol.
PRODUK asuransi unit link saat ini tengah beradaptasi oleh surat edaran Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Nomor 5/SEOJK.05/2022 mengenai pematangan produk asuransi yang dikaitkan dengan investasi (Paydi). Edaran ini menjadikan perusahaan asuransi melakukan berbagai penyesuaian baru atas produk unit link yang telah ada sebelumnya.
Untuk itu, Prudential Indonesia resmi memperkenalkan dua produk Paydi terbaru mereka yaitu Prulink Next-gen dan Prulink Next-gen Syariah. Chief financial Officer Prudential Indonesia, Paul Setio Kartono menyebut Paydi Syariah miliknya mendukung Indonesia sebagai pusat ekonomi syariah.
"Itu menjadi salah satu visi dan misi Prudential Syariah sebagai penggerak sektor keuangan terutama ekonomi syariah," tutur Paul saat peluncuran dua produk Paydi baru Prudential, di Jakarta, Jumat (26/5).
Menurutnya, Prudential mencatatkan kontribusi premi baru produk Paydi di Prudential sebesar 44%. Prudential melihat adanya minat yang tinggi dari masyarakat untuk membeli Paydi.
Baca juga: Perusahaan Asuransi Tanah Air Terus Perluas Jangkauan Layanan
Pada kesempatan sama, Chief Marketing and Communications Officer Prudential Indonesia Karin Zulkarnaen tidak takut atas penurunan pendapatan premi asuransi unit link pada kuartal I 2023. Ia menyebut pelaku usaha asuransi memerlukan waktu untuk beradaptasi dengan aturan baru OJK atas pemberlakuan produk asuransi yang dikaitkan dengan investasi (Paydi).
"Kami tidak khawatir karena ini memang regulasi baru tentunya memerlukan waktu untuk beradaptasi baik dari asuransi untuk meluncurkan produk ini," kata Karin kepada awak media.
Sepeti diwartakan, Asosiasi Asuransi Jiwa Indonesia (AAJI) mencatat terjadi penurunan pendapatan premi asuransi unit link sekitar 20,9% YoY menjadi Rp22,98 triliun pada kuartal I 2023. Kontraksi ini cukup dalam apabila dibandingkan pada periode yang sama tahun 2022 yang membukukan pendapatan premi unit link hingga Rp29,07 triliun. (A-2)
Asuransi kesehatan syariah merupakan bentuk pengelolaan proteksi kesehatan yang sesuai dengan nilai-nilai syariah dengan keadilan, transparansi dan hukum Islam jadi dasar operasionalnya.
PT Zurich General Takaful Indonesia (Zurich Syariah) mencatatkan pertumbuhan signifikan dalam polis asuransi perjalanan umrah sepanjang periode Januari-Mei 2024 mencapai 62%.
Dalam mengelola perlindungan bagi para pesertanya, perusahaan asuransi syariah secara berkala mengevaluasi produk dan layanan mereka.
Asuransi kesehatan syariah bukan hanya bentuk perlindungan finansial, tetapi juga dapat mencerminkan semangat tolong-menolong dan kepedulian terhadap sesama.
Asuransi Salam Hijrah Arafah USD merupakan asuransi unit link syariah terbaru yang memberikan perlindungan komprehensif dan manfaat finansial untuk memastikan pengalaman Haji Plus.
Prudential Syariah telah menyalurkan klaim sebesar Rp 1,6 triliun hingga akhir kuartal ketiga 2023 dan sebanyak 79 ribu peserta telah terbantu dengan klaim tersebut.
Asuransi Maxima Anugerah adalah sebuah produk asuransi yang memberikan perlindungan jiwa dan investasi untuk persiapan menjalankan ibadah di Tanah Suc
Sikap tegas Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo membenahi institusinya direspons positif oleh Komunitas Korban Asuransi Unit Link.
Penyelesaian sengketa melalui LAPS SJK ini juga dinilai AIA sebagai jalur resmi yang bijaksana serta putusan arbitrase di LAPS SJK bersifat final dan mengikat.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved